Khasanah Islam

Tips Memilih,Memasang dan Merawat Pompa Air di rumah

Air sangat besar manfaatnya dalam kehidupan, baik untuk kebutuhan rumah tangga, pertanian, maupun industri. Banyak cara untuk mendapatkan air. Salah satunya dengan memanfaatkan mesin pompa. Saat ini, pompa air telah dimanfaatkan di berbagai bidang, mulai dari skala...

Hikmah Wudhu Bagi Kesehatan

  Penetapan syariat adalah hak mutlak bagi Allah Swt semata. Seorang Muslim tidak patut mempertanyakan, mengapa harus berwudhu dahulu sebelum shalat? Mengapa gerakan shalat ada ruku dan sujudnya segala? Hal itu mutlak wewenang Allah Swt Sang Pembuat Hukum bagi para makhluknya. Kita ...

Manfaat dan Rahasia Gerakan Sholat bagi Kesehatan

Kenapa, gerakan sholat ada ketentuannya? Dan kenapa sholat itu harus ada gerakannya? Kenapa tidak berdiam diri saja, duduk yang manis atau cukup berdiri dengan tegap? Atau biar lebih simpel, cukup dengan tidur-tiduran saja . Kita belum tahu saja,apa rahasia dibalik gerakan-gerakannya...

Prinsip Kerja Generator Set atau GENSET

Generator adalah mesin yang dapat mengubah tenaga mekanis menjadi tenaga listrik melalui proses induksi elektromagnetik. Generator ini memperoleh energi mekanis dari prime mover. Generator arus bolak-balik (AC) dikenal dengan sebutan alternator. Generator diharapkan dapat...

Prinsip Kerja AC serta Perawatannya

Perangkat AC berfungsi sebagai pengatur suhu yang bekerja menurunkan temperatur pada ruangan agar dapat memberikan kenyamanan kepada pemakainya. Biasanya manusia akan nyaman berada pada suhu yang berkisar antara 25′c dengan kelembaban 50% – 60%, dan kecepatan angin kurang...

Tips Agar Tidak Lupa Password

Ingat adegan dalam film Batman, di mana Bruce Wayne, jutawan yang kaya raya dalam semalam menjadi miskin dan kehilangan semua hartanya?  Ini terjadi karena sidik jarinya berhasil dicuri dan digunakan untuk melakukan transaksi derivatif di bursa saham Gotham. Dari...

Prinsip Kerja Biometric Mata atau Iris Scan

Sejarah dan Sekilas Tentang Retina Scan Retina Scan merupakan salah satu biometri tertua dari beberapa teknologi biometri yang ada. Biometric berasal dari kata Bio dan Metric. Kata bio diambil dari bahasa yunani kuno yang berarti Hidup sedangkan Metric juga berasal dari...

Tips Belanja Online Aman dengan Kartu Kredit

Bagi sebagian orang, memang nyaman jika berbelanja dengan kartu kredit. Tetapi jika tidak hati-hati, maka penyalahgunaan data kartu kredit kita oleh orang lain adalah konsekuensi yang harus kita terima. Jadi sebenarnya apakah ingin berbelanja secara online atapun offline,...

Waspada,Virus Menyebar via Facebook Chat

Bagi pembuat malware, para pengguna akun Facebook dengan jumlah lebih dari 800 juta dapat dikatakan sebagai "makhluk Tuhan yang paling seksi" saat ini di jagad internet sehingga pembuat malware berlomba-lomba membuat apps (aplikasi) jahat untuk mengincarnya. Namun masalahnya,...

Cara Mengetahui Identitas Melalui Nomor KTP

Bagi anda yang telah berumur 17 tahun atau lebih pasti anda telah memiliki atau paling tidak telah mengetahui apa itu KTP (Kartu Tanda Penduduk). Tapi mungkin kebanyakan dari anda belum mengetahui kalau hanya dari nomor yang terdapat di KTP anda, dapat menunjukkan dengan...
Share

Planetcopas